KERAP TERJADI KECELAKAAN, JALAN HASANUDIN BUTUH PERHATIAN PEMKO

DUMAI(DUMAIPPSNEWS)– Kerusakan di Jalan Sultan Hasanudin (d/h) Jalan Ombak memprihatinkan. Bahkan, kerap terjadi kecelakaan lalu lintas notabene memakan korban. Meski demikian hingga saat ini belum ada perhatian Pemerintah Kota (PEMKO) Dumai memperbaiki kerusakan tersebut.

Informasi dari warga menyebutkan, di jalan itu didapati  lubang besar yang membahayakan pengendara. Meski telah diletakan ban mobil oleh masyarakat guna menghindari terjadinya kecelakaan. Namun ada juga masyarakat yang terjatuh ketika melintasi jalan protokol itu.

Kongkowkuy

Warga pun mengingatkan, sudah seharusnya Pemko Dumai memperhatikan hal ini, karena jalan tersebut kerap dilintasi sebelum banyak masyarakat yang jadi korban ketika melintas di jalan itu.

SELENGKAPNYA BACA HARIAN PAGI DUMAI POS, KAMIS (2/5)

REPORTER : RIAN

REDAKTUR  :YON RIZAL SOLIHIN

\\\\